Search Results for: jual beli online

Bisnis Sampingan Para Artis

Peluang Usaha Bisnis Sampingan Para Artis Indonesia

EtalaseBisnis.com – Saat ini tengah gencar-gencarnya bisnis sampingan para artis Indonesia untuk sekedar menambah uang jajan atau bahkan sebagai tabungan masa depan, tak terkecuali bisnis prostitusi online yang sedang marak di media. Tetapi bisnis tersebut adalah bisnis haram yang tidak patut ditiru dan sangat dilarang. Sebagai artis Indonesia yang notabene public figure, tentu harus berpikir…

Software Akuntansi untuk Bisnis

Tips Memilih Software Akuntansi yang Tepat untuk Bisnis Generasi Milenial

Software akuntansi merupakan salah satu hasil kecanggihan teknologi saat ini, yang memberikan kemudahan dalam menjalankan bisnis, termasuk bisnis para generasi milenial. Pemilik sebuah bisnis memang akan memerlukan software akuntansi yang tepat dan terbaik untuk mencatat pendapatan dan pengeluaran bisnis Anda. Masalahnya, saat ini ada banyak produk software akuntansi yang ditawarkan di pasaran, sebagai pemilik bisnis,…

Cara Memilih Influencer

Cara Memilih Influencer yang Tepat untuk Promosi Bisnis Anda

Di era digital ini, influencer marketing menjadi strategi pemasaran yang semakin populer. Influencer dengan pengikut setia di media sosial dapat menjadi jembatan yang efektif untuk menghubungkan brand Anda dengan target audiens. Namun, memilih influencer yang tepat tidak semudah yang dibayangkan. Ada beberapa faktor penting yang perlu dipertimbangkan untuk memastikan kolaborasi yang sukses. Sebelum membahas tentang…

Passive Income

Apa itu Passive Income? Bagaimana Cara Mendapatkannya?

Apakah Anda pernah mendengar passive income? Kalau Anda sering mengikuti seminar bisnis atau mengikuti perkembangan bisnis, Anda pasti pernah mendengarnya. Bahkan beberapa orang ingin mendapatkan passive income di hidupnya. Baik untuk kebutuhan sekarang atau nanti di masa depan. Anda pun juga berhak untuk tahu apa itu Passive Income dan cara mendapatkannya. Untuk itu simak terus…

P2P Lending

Apa itu Investasi P2P Lending? Simak Pengertian dan Contohnya

Satu lagi istilah dalam dunia financial yang harus Anda ketahui, yaitu tentang Investasi P2P Lending. P2P Lending atau Peer to Peer Lending ini dapat dijalankan oleh Anda, baik sebagai pihak peminjam maupun sebagai pihak pemberi pinjaman (investor). Pengertian P2P Lending Peer to peer lending (P2P Lending) adalah suatu metode dalam memberikan pinjaman uang kepada suatu…

Dion Aji Pradipta - Joglo IT Center

Dion Aji Pradipta: Mulailah Melangkah ‘Berbisnis’ Seawal Mungkin

EtalaseBisnis.com – Kanal inspirasi kali ini saya ingin mempertemukan Anda sekalian dengan salah satu anak muda asli Kebumen yang tengah mengelola bisnis berbasis IT di Yogyakarta. Beliau adalah Dion Aji Pradipta, pria berusia 27 tahun yang memulai bisnis bidang IT sejak masih kuliah. Ya, Dion memang memulai bisnisnya ini sejak masih duduk di bangku kuliah…